30 November 2016

KELEBIHAN LENSA KIT




KURNIAWANJAKA.BLOGAPOT.COM
Lensa kit adalah  lensa yang dijual dengan kamera. Rata-rata lensa kita mempunyai tampang yang kurang, materialnya terlihat ringkih dan spesifikasinya tidak bisa bikin bangga, tapi lensa kit adalah opsi yang sempurna untuk mereka yang memulai ketertarikan dalam dunia fotografi.
Berikut ini 7 keistimewaan lensa kit : 

KEISTIMEWAAN LENSA FIX 50mm




Jika anda belum pernah  menggunakan lensafix 50mm, mungkin akan timbul pertanyaan: buat apa membeli sebuah lensa yang tidak bisa dizoom dan memiliki focal length canggung? 50mm?? kenapa tidak lensa lebar atau lensa tele sekalian?. Apalagi jika anda sudah terlanjur memiliki lensa kit dimana focal length 50mm termasuk didalamnya.
Ternyata oh ternyata, sebuah lensa 50mm adalah sebuah lensa fantastis dan sangat berguna, tidak percaya?. Mari kita ketahui 7 keistimewaan lensa prime 50mm:

29 November 2016

TEKNIK FREE FORMAT PHOTOGRAPHY


kurniawanjaka.blogspot.com

Free Format Gear

Oke, sekarang masuk pada bagian pembahasan yang paling menarik, Gear! Jadi peralatan apa saja yang dibutuhkan untuk dapat mengaplikasikan konsep Free Format ini dengan baik? Pada dasarnya, kamera dengan format sensor APS sudah sangat cukup untuk dapat mensimulasikan format hingga ukuran 6x7 atau 6x9 dengan baik dan mudah. Pemilihan jenis kamera apakah mirrorless atau DSLR tidak

28 November 2016

FREE FORMAT PHOTOGRAPHY teknik tiling & stitching

Kali ini saya akan membahas tentang Free format photography, Sebenarnya tidak ada hal yang baru disini, teknik yang digunakan hanyalah teknik tiling & stitching biasa (menyambung foto). Hanya saja, konsep dalam penggunaan teknik ini adalah untuk “melompat” dari penggunaan sensor yang lebih kecil, kepada sensor yang lebih besar. Pengguna dapat menikmati hasil medium format, dari kamera dengan sensor lebih kecil, seperti kamera berformat sensor APS.

Pemilihan lensa, yang menjadi perhatian utama adalah pada Focal Length. Seperti dijelaskan sebelumnya diatas, pemilihan FL sebaiknya disesuaikan dengan kebutuhan dalam pemotretan. Lensa dengan range FL 35 – 50mm cukup fleksibel untuk pengambilan foto-foto dengan sudut wide, misalnya untuk landscape. Untuk keperluan umum, lensa dengan range FL 80 – 200mm cukup fleksibel, misal untuk still life, portrait, fashion dan produk.


Alasan logis dari penggunaan teknik ini tentu saja untuk mendapatkan hasil maksimal, dengan budget yang sangat minimal, atau dengan kata lain “pushing gear’s limit” membuat hasil melebihi batas/limitasi yang dimiliki oleh gear/kamera.

27 November 2016

CARA MEMILIH DAN MEMBELI LENSA KAMERA BEKAS

Lensa bekas, terutama yang cukup lama kadang-kadang bisa didapatkan jauh lebih murah dan bisa menghasilkan kualitas foto yang sama baiknya dengan lensa baru. Tapi sebelum kita membeli lensa bekas, kita butuh memeriksa keadaannya. Biasanya, jika saya membeli lensa bekas, saya akan memeriksa :


kurniawanjaka.blogspot.com



TIPS MEMILIH KAMERA UNTUK PEMULA


Banyak dari rekan saya yang ingin memulai untuk terjun ke dunia fotografi atau hanya sekedar hobi, dan pertanyaan familiar yang sering saya dengar adalah “Saya pemula lantas jenis dan merek kamera apa yang harus saya beli?”. Ok well hobi fotografi sangat berkaitan erat dengan teknologi. Dan sama dengan hal lain yang berkaitan dengan teknologi, maka pepatah yang mengatakan “ada uang ada barang” & “you get what you pay for” adalah sangat tepat. Tidak dapat dipungkiri, apabila Anda mencari kamera atau perlengkapan fotografi yang terbaik, maka ada bujet yang harus Anda siapkan. Semakin canggih kamera yang Anda inginkan akan semakin

MENGHASILKAN FOTO YANG BAGUS DENGAN MENGETAHUI KONSEP ISO, APPERTURE, DAN SHUTTER SPEED PADA KAMERA








Belajar dasar-dasar teknik fotografi membutuhkan sedikit usaha dan salah satu konsep fotografi yang cukup kompleks bagi pemula adalah hubungan antara ISO, aperture dan shutter speed. Grafik di atas menggunakan pendekatan sederhana berbagai setting dan efeknya terhadap hasil foto. Bagaimana jumlah cahaya yang Anda tentukan akan mempengaruhi foto, bagaimana pengaturan tertentu dapat meningkatkan noise, dan bagaimana tingkat fokus bisa berubah-rubah.
Secara singkat bagian atas merupakan setting aperture, kemudian tengah adalah shutter speed, dan ISO di bagian bawah. Ini tentu saja bukan representasi sempurna dari apa yang akan Anda dapatkan, tapi ini adalah